Dasar Teori Variabel Action Script Flash
Babang Flash - Dasar Teori Variabel Action Script Flash - Action script merupakan suatu susunan syntax yang bertugas memberikan perintah dalam melakukan aksi dalam flash, kali ini saya membagikan penjelasan tentang penggunaan variabel dalam script pane, tentu anda pernah dengan kata "variabel" atau yang biasa di tulis dalam script pane sebagai "var".
Perlu anda ketahui, bahwa variabel merupakan suatu base / kontainer yang digunakan untuk membentuk sebuah nama, memuat nilai / value, dan informasi tertentu di dalamnya, nilai dalam variabel dapat berupa angka, string, teks, atau apa saja.
Berikut merupakan contoh penggunaan variabel:
Font huruf merah, diberikan sebagai tanda penjelasan.
Dari script di atas, dapat di jelaskan, bahwa variabel yang di gunakan ada 2, yaitu "grav" dan "speed", dengan angka (Number) 8 untuk "grav" dan 15 untuk "speed".
Jadi tugas variabel tersebut adalah untuk meng-konsep kan perintah yang akan anda gunakan pada syntax script selanjutnya, sehingga variabel angka atau teks yang telah anda bentuk, dapat di terapkan pada desain flash anda.
Perhatikan lanjutan script yang akan digunakan:
Sekarang bisa anda lihat sendiri, melalui script yang saya buat diatas, kebetulan saya menggunakan action script dalam pembuatan game mario bross, di script tersebut tertera memberikan perintah berfungsinya sepanjang frame (onEnterFrame), dengan player yang saya beri instance name "mariobross" memanggil variabel "grav" dengan pengertian player "mariobross"bertambah nilai pada sumbu y dengan "var grav" bernilai "8".
Untuk penjelasan (grav += speed) berarti nilai "var grav" bertambah menjadi nilai 23 (8 + 15 = 23), karena operator matematika pada symbol "+=" merupakan pengertian "menambahkan nilai kepada nilai yang ada".
Begitu juga pengertian dari ( mariobross._y -= grav) yang di artikan bahwa letak sumbu _y di kurangi dengan nilai "grav".
Untuk (grav = 0) berarti nilai "var grav" disetting menjadi = 0.
Adapun sebutan dalam penggunaan variabel dalam deklarasinya adalah, perhatikan contoh dibawah ini:
Sekian artikel tentang Dasar Teori Variabel Action Script Flash, kurang dan lebihnya mohon di maafkan.
Semoga bermanfaat, terima kasih.
Ilustrasi |
Berikut merupakan contoh penggunaan variabel:
Font huruf merah, diberikan sebagai tanda penjelasan.
var grav: Number = 8;
var speed: Number = 15;
Jadi tugas variabel tersebut adalah untuk meng-konsep kan perintah yang akan anda gunakan pada syntax script selanjutnya, sehingga variabel angka atau teks yang telah anda bentuk, dapat di terapkan pada desain flash anda.
Perhatikan lanjutan script yang akan digunakan:
function onEnterFrame(){
mariobross._y += grav;
grav += speed; while (tanah.hitTest(mariobross._x, mariobross._y, true)){
mariobross._y -= grav;
grav = 0;
Untuk penjelasan (grav += speed) berarti nilai "var grav" bertambah menjadi nilai 23 (8 + 15 = 23), karena operator matematika pada symbol "+=" merupakan pengertian "menambahkan nilai kepada nilai yang ada".
Begitu juga pengertian dari ( mariobross._y -= grav) yang di artikan bahwa letak sumbu _y di kurangi dengan nilai "grav".
Untuk (grav = 0) berarti nilai "var grav" disetting menjadi = 0.
Adapun sebutan dalam penggunaan variabel dalam deklarasinya adalah, perhatikan contoh dibawah ini:
- "var" merupakan singkatan variabel yang dibaca menjadi syntax script.
- "grav" merupakan fungsi yang ada di dalam flash, grav disini bisa dibilang sebagai gravitasi.
- "Number" merupakan fungsi untuk menge-set variabel menjadi suatu value atau nilai yang akan dipanggil
- "8" merupakan nilai yang akan di panggil kedalam syntax script
Bagaimana? bisa dipahami penjelasan di atas?, saya sarankan kepada anda, untuk ber-eksperimen sendiri dalam penggunaan variabel yang valid dalam flash, karena untuk memahami bahasa script flash, tidak hanya dengan membaca, tetapi kiat dilakukan dengan praktek dan teori.
Bagi saya, cukup sulit untuk menyampaikan penjelasan secara tulisan, agar anda dapat memahami maksud dan arti variabel script ini. Akan tetapi jika anda tekun dan berusaha dalam praktiknya, niscaya anda akan bisa.
Sekian artikel tentang Dasar Teori Variabel Action Script Flash, kurang dan lebihnya mohon di maafkan.
Semoga bermanfaat, terima kasih.
Posting Komentar untuk "Dasar Teori Variabel Action Script Flash"
Semua Komentar Yang Masuk Akan Melewati Proses Moderasi Admin.
So.. Berkomentarlah dengan Cerdas !!!
Terima Kasih
Regards: babangflash™